Penggunaan social network schoology pada e-learning

  • Sutri Patmawati Universitas PGRI Palembang
  • Misdalina Misdalina Universitas PGRI Palembang
  • Putri Fitriasari Universitas PGRI Palembang
Keywords: Social network schoology, e-learning

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengunaan social network schoology pada e-learning. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dimana hanya menggambarkan proses dari penggunaan social network schoology pada e-learning. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas X IPA SMA Arinda Palembang yang berjumlah 23 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan social network schoology pada e-learning dapat mengarahkan siswa untuk aktif melalui kegiatan diskusi serta mandiri melalui materi dan tugas yang bisa diakses selama 24 jam.

Published
2021-06-02