PELATIHAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL ANIMASI BERBASIS KEARIFAN LOKAL BAGI GURU BAHASA INDONESIA SMP KOTA LUBUKLINGGAU

  • Akhmad Rizqi Turama
  • ernalida ernalida
  • santi oktarina
  • novritika novritika

Abstract

Tujuan pengabdian ini adalah untuk melatih guru-guru SMP bidang studi bahasa Indonesia di Kota Lubuk untuk mengembangkan media pembelajaran digital berbasis kearifan lokal. Kegiatan dilakukan dengan menggunakan model pelatihan, ceramah, tanya jawab, diskusi,latihan, dan tugas. Pelaksanaan kegiatan pengabdian ini dilakukan dari 2 hingga 30 September 2023 melalui pertemuan langsung dan zoom meeting. Khalayak sasaran adalah guru-guru bidang Bahasa Indonesia SMP sekolah mitra yang berjumlah 15 orang. Para guru diberikan tes awal dan tes akhir. Hasil tes awal menunjukkan bahwa pemahaman guru terhadap media pembelajaran digital berbasis kearifan lokal masih belum memadai. Setelah proses pelatihan, pendampingan, dan workshop pemahaman tersebut jadi meningkat secara signifikan. Hal ini dibuktikan dari hasil postes para guru.

Published
2023-12-10
How to Cite
Turama, A., ernalida, ernalida, oktarina, santi, & novritika, novritika. (2023). PELATIHAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL ANIMASI BERBASIS KEARIFAN LOKAL BAGI GURU BAHASA INDONESIA SMP KOTA LUBUKLINGGAU. JOURNAL OF SRIWIJAYA COMMUNITY SERVICE ON EDUCATION (JSCSE), 2(2), 81-88. https://doi.org/https://doi.org/10.36706/jscse.v2i2.1016

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>